Translate

Did You Know ?

- Bahwa Pulau Hawaii bergerak menuju Jepang 4 inci setiap tahunnya.

- Bahwa 6 Bahasa resmi PBB adalah English, French, Arabic, Chinese, Russian and Spanish.

- Bahwa temperatur tertinggi bumi adalah 136°F (58°C) di Libya tahun 1922.

- Bahwa burung kolibri adalah satu-satunya hewan yang dapat terbang mundur.

- Bahwa adegan berkelahi Bruce Lee terlalu cepat, hingga harus diedit filmnya diperlambat gerakannya agar terlihat normal.

- Bahwa Indonesia pernah tampil dalam ajang olahraga terakbar Piala Dunia 1938 di Prancis dengan nama Nederlandsche Indiesche (Hindia Belanda).

- Bahwa nama panjang kota Bangkok adalah Krung Thep Mahanakhon Amon Rattanakosin Mahinthara Yuthaya Mahadilok Phop Noppharat Ratchathani Burirom Udomratchaniwet. Nama itu menjadikannya nama kota terpanjang di dunia.

- Bahwa kucing kampung dapat mendengar frekuensi suara hingga 65 kHz, sedangkan manusia hanya mampu mendengar frekuensi suara 20 kHz.

- Bahwa sambaran Petir menghasilkan energi listrik sebesar 10 - 100 juta Volt dan 30.000 Ampere.

- Bahwa “queue” adalah satu-satunya kata dalam bahasa Inggris yang dapat dibaca dengan cara yang sama ketika empat huruf terakhir dihilangkan.

- Bahwa semut dapat membawa benda seberat 10 kali lipat dari berat badannya.

- Bahwa hidrogen adalah element paling berlimpah di jagad raya (75%).

- Bahwa bintang laut tidak memiliki otak.


Next

Play Now

Recently Written